Riri Cerita Anak Interaktif podcast

Kepingan Emas dari Langit | Dongeng Anak Bahasa Indonesia

0:00
12:10
Rewind 15 seconds
Fast Forward 15 seconds

Lucia adalah seorang gadis kecil yang tinggal di desa terpencil dekat hutan. Hari-harinya penuh dengan kebahagiaan walau ia hidup dalam kesederhanaan. Namun, semua berubah ketika kebakaran desa merenggut nyawa kedua orang tuanya. Kini, Lucia harus menghadapi kenyataan pahit bahwa ia harus bertahan hidup sendiri. Ingin tahu bagaimana perjuangan Lucia? Yuk, kita baca ceritanya hingga akhir!

More episodes from "Riri Cerita Anak Interaktif"